Senin, 10 Agustus 2015

Berprestasi di Ajang Lomba Kompetensi Siswa SMK Tingkat Kota Semarang Tahun 2015

Lomba Kompetensi Siswa SMK tingkat Kota Semarang tahun 2015 telah dilaksanakan pada minggu pertama bulan Agustus 2015. SMK Negeri 7 Semarang telah mengirim duta-dutanya dalam bberapa bidang lomba yang dilaksanakan di tempat lomba yang tersebar di beberapa SMK se-Kota Semarang.

Beberapa bidang lomba yang dapat dicapai sebagai peringkat pertama adalah sebagai berikut :
  1. Juara I IT Network Support (Teknik Komputer dan Jaringan)
  2. Juara I CADD Building (Teknik Gamar Bangunan)
  3. Juara I Mechatronics (Teknik Mekatronika)
  4. Juara I Wall and Floor Tilling (Teknik Konstruksi Batu dan Beton)
  5. Juara I Industrial Control (Teknik Elektronika Industri)
  6. Juara I Automobile Technology (Teknik Kendaraan Ringan)
  7. Juara II Plummbing (Teknik Gambar Bangunan)
  8. Juara II Brick Laying (Teknik Konstruksi Batu dan Beton)
  9. Juara II CADD Machine (Teknik Pemesinan)
  10. Juara III IT Software Application (Teknik Komputer dan Jaringan)
  11. Juara III Electrical Instalation (Teknik Instalasi Pemanfaatan Tenaga Listrik)
  12. Juara III Industrial Electronic (Teknik Audio Video)
  13. Juara Harapan I Production Machine (Teknik Pemesinan)
  14. Juara Harapan II Welding (Teknik Mekatronika)
Selamat kepada para Juara I LKS Tingkat Kota Semarang Tahun 2015 yang selanjutnya akan menjadi bagian dari kontingen Kota Semarang untuk mengikuti ajang LKS SMK di tingkat Provinsi Jawa Tengah pada bulan September 2015 di Karesidenan Pekalongan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar