Kamis, 03 Desember 2020

Rapat Koordinasi LSP P1 SMK - Se-Cabang Dinas Pendidikan Wilayah I Provinsi Jawa Tengah

Pada hari Rabu, 02 Desember 2020 yang lalu, SMK Negeri 7 Semarang menjadi tempat berlangsungnya Rapat Koordinasi LSP P1 SMK - Se-Cabang Dinas Pendidikan Wilayah I Provinsi Jawa Tengah. Kegiatan diikuti oleh perwakilan SMK Negeri dan Swasta di wilayah Kota Semarang dan Kabupaten Semarang yang telah memiliki LSP P1 di sekolahnya masing-masing. Berkenan manyampaikan sambutan adalah Ketua LSP P1 SMK Negeri 7 Semarang - Abdul Malik Nugroho, S.Pd.T., kemudian Wakil Kepala Sekolah Bidang Humas dan Hubungan Industri - Komariyanto, S.Pd., yang dilanjutkan dengan Ketua Forum LSP P1 SMK Jawa Tengah - Ngarpani, S.Pd., M.Si. Saat diskusi terkait dengan program dalam waktu dekat, berkenen memimpin jalannya diskusi adalah Sekretaris Forum LSP P1 SMK Jawa Tengah - Drs. Purnomo Raharjo. Berikut sebagian cuplikan liputan kegiatan tersebut.

Kegiatan diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya

Sambutan Ketua LSP P1 SMK Negeri 7 Semarang - Abdul Malik Nugroho, S.Pd. T.

Sambutan Wakil Kepala Sekolah Bidang Humas dan Hubungan Industri - Komariyanto, S.Pd.

Sambutan Ketua Forum LSP P1 SMK Jawa Tengah - Ngarpani, S.Pd., M.Si. (sebelah kanan)

Acara diskusi dimoderatori oleh Sekretaris Forum LSP P1 SMK Jawa Tengah - Drs. Purnomo Raharjo

Peserta menyampaikan pertanyaan atau tanggapan

Peserta menyampaikan pertanyaan atau tanggapan

Peserta menyampaikan pertanyaan atau tanggapan

Peserta menyampaikan pertanyaan atau tanggapan

Liputan di YouTube

Tidak ada komentar:

Posting Komentar